PSIKOLOGI KEHAMILAN, PERSALINAN DAN NIFAS 2020/2021 2

Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakutuh

Selamat datang di Mata Kuliah Psikologi Kehamilan, Persalinan dan Nifas

Nama Dosen : Dewi Hastuty, S.Tr.Keb.,M.Keb

NIDN : 0920128905

Mata kuliah ini membahas adaptasi psikologis dalam masa kehamilan, persalinan dan nifas serta bayi, dampak kehamilan, persalinan dan nifas, sibling rivalry, deteksi dini gangguan psikologis pada kehamilan, persalinan dan nifas, peran dan tanggung jawab bidan, pasangan dan keluarga terhadap kesehatan mental perempuan, eksplorasi dampak adaptasi psikologis dalam bonding attachment, pola pengasuhan sejak dini dan keluarga.Mata kuliah ini membahas adaptasi psikologis dalam masa kehamilan, persalinan dan nifas serta bayi, dampak kehamilan, persalinan dan nifas, sibling rivalry, deteksi dini gangguan psikologis pada kehamilan, persalinan dan nifas, peran dan tanggung jawab bidan, pasangan dan keluarga terhadap kesehatan mental perempuan, eksplorasi dampak adaptasi psikologis dalam bonding attachment, pola pengasuhan sejak dini dan keluarga.